cara cek ram di komputer






halo sobat blogger semua .. 
kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara mengetahui RAM komputer / laptop yang kita pakai . mungkin , anda sudah mengerti caranya . tapi saya di sini hanya sharing saja , 
siapa tahu ada diantara anda yang membutuhkan info seperti ini .

oke , langsung akan saya bahas sekarang . lest goooo !!



1. pertama , yang harus anda lakukan adalah membuka start


















2. kedua , silahkan anda pilih RUN

3. ketiga , tulis / ketik dxdiag di kotak RUN












4. keempat , klik OK

5. kelima , sudah selesai .. nanti akan muncul kotak seperti ini :














:: SEMOGA BERMAMFAAT ::




Share your views...

4 Respones to "cara cek ram di komputer"

Anonim mengatakan...

Thanks Bro Bermanfa'at Bgt :)


4 Juli 2013 pukul 03.33
Unknown mengatakan...

cara liat memorry RAM nya


21 Juli 2013 pukul 04.02
Obat Gondok mengatakan...

makasih gan saya baru nih dalam bidang komputer, jadi saya nyari-nyari di internet dan ketemu sama blog agan dech ^___^


25 Februari 2014 pukul 19.39
Unknown mengatakan...

terima kasih....


24 Desember 2014 pukul 23.10

Posting Komentar

KOMENTAR NYA YANG SOPAN YAH :D

Cari Blog Ini

 

Translate

About Me

Doedoet Arief
Lihat profil lengkapku

© 2010 Doedoet Arief All Rights Reserved Converted into Doedoet Template by Doedoet Arief